SV002 Pengolahan Data Total Station (TS) [September, 2019]
Training ini diselenggarakan di bulan September 2019 dengan seorang peserta dari PT. KLN. Pada training ini peserta diberikan bekal dasar dari pengoperasian software aplikasi tambang pengolah data termasuk instalasi hingga sampai pada tahap perhitungan volume galian dan timbunan dari sebuah masa benda berupa tambang, batu bara, batu granit, pasir, dan lain-lain. Trainer pada training kali…
Details