Jurnal Surveying; Visual Variabel dan Klasifikasi Data pada Kartografi
Persepsi Pandang Aturan untuk desain simbol kartografi tidaklah berdasarkan pada suatu kespakatan, melainkan harus belajar dari pembuat peta dan pengguna peta. Pada umumnya pengguna peta tidaklah belajar bahasa simbol kartografi, aturan dari desain simbol berdasarkan kesan yang secara spontanitas terhadap fakta variabel pandang, seperti halnya menggunakan satu kelompok simbol kertografi yang dibuat bersama dengan pengguna…